Pengaruh terpaan konten vonis hukuman Richard Eliezer dan Ferdy Sambo di akun Instagram @narasinewsroom terhadap opini followers mengenai vonis hukuman

Aletheia, Adra Wike (2024) Pengaruh terpaan konten vonis hukuman Richard Eliezer dan Ferdy Sambo di akun Instagram @narasinewsroom terhadap opini followers mengenai vonis hukuman. Undergraduate thesis, Widya Mandala Surabaya Catholic University.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK SKRIPSI FINAL_Adra Wike A.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB 1 SKRIPSI_Adra Wike A.pdf

Download (503kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2 SKRIPSI_Adra Wike A.pdf
Restricted to Registered users only

Download (216kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3 SKRIPSI_Adra Wike A.pdf
Restricted to Registered users only

Download (437kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4 SKRIPSI_Adra Wike A.pdf
Restricted to Registered users only

Download (970kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5 SKRIPSI_Adra Wike A.pdf

Download (294kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN SKRIPSI_Adra Wike A.pdf
Restricted to Registered users only

Download (910kB)

Abstract

Kultivasi membahas mengenai suatu hubungan antara terpaan dan opini. Menurut Garbner, ketika seseorang diterpa oleh media secara terus menerus maka akan mempengaruhi opini mereka. Penelitian ini berfokus pada pengaruh terpaan konten vonis hukuman Richard Eliezer dan Ferdy Sambo di akun instagram @narasinewsroom terhadap opini followers mengenai vonis hukuman. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei menggunakan kuesioner yang akan dibagikan kepada followers @narasinewsroom yang menonton vonis hukuman Richard Eliezer dan Ferdy Sambo dari bulan Februari-Agustus 2023 dan memiliki ketertarikan dengan isu tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh terpaan konten vonis hukuman Richard Eliezer dan Ferdy Sambo di akun instagram @narasinewsroom terhadap opini followers mengenai vonis hukuman.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Ilmu Komunikasi
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Akhsaniyah, Akhsaniyah
NIDN0702087602
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Yuliastuti, Maria
NIDN0707078607
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Pengaruh, terpaan konten, opini, kultivasi.
Subjects: Communication Science
Divisions: Faculty of Communication Science > Communication Science Study Program
Depositing User: Adra Wike Aletheia
Date Deposited: 19 Jan 2024 01:02
Last Modified: 19 Jan 2024 01:02
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/38126

Actions (login required)

View Item View Item