Peran konten media sosial pada marketing communication PT. Sparta Prima di Surabaya

Sucipto, Nathaniel Melvern (2024) Peran konten media sosial pada marketing communication PT. Sparta Prima di Surabaya. Project Report (PKL, PKIPP, Magang D3, Praktik Kerja Profesi Apoteker, Profesi Guru, Profesi Ners dan Profesi Insiyur). Faculty of Communication Science, Surabaya. (Submitted)

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
nathaniel abstrak kp1.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (323kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (812kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (296kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf

Download (295kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN (2).pdf
Restricted to Registered users only

Download (577kB)

Abstract

Komunikasi Masketing (Marketing Communication) pada era digital saat ini perlu menggunakan berbagai kanal pemasaran (multichannel marketing). Untuk pemasaran secara digital (digital marketing), banyak perusahaan menggunakan media sosial yang belakangan ini menjadi sarana marketing yang murah, cepat, efektif, dan efisien. Dari beberapa platform media sosial yang ada, Instagram dan Tiktok menjadi pilihan yang banyak digunakan oleh perusahaan. PT Sparta Prima juga menggunakan media sosial Instagram dan Tiktok untuk memberikan informasi, edukasi, promosi, dan meningkatkan brand awareness dari pelanggan setia dan calon pelanggan, serta meningkatkan penjualan. Peran konten media sosial pada Marketing Communication PT Sparta Prima Surabaya berkaian erat dengan content creator, konten (topik, visual dan audiovisual), dan timing, yaitu waktu yang tepat untuk mengunggah (upload). Pembuatan konten diselaraskan dengan strategi promosi, content planning, dan copywriting yang bertujuan untuk meningkatkan engagement serta followers di kedua platform yaitu di Tiktok dan Instagram. Kegiatan komunikasi pemasaran yang dilakukan melalui Instagram berupa story. Untuk aplikasi TikTok lebih memaksimalkan konten video vertikal yang berdurasi singkat 30 detik sampai 1 menit.

Item Type: Monograph (Project Report (PKL, PKIPP, Magang D3, Praktik Kerja Profesi Apoteker, Profesi Guru, Profesi Ners dan Profesi Insiyur))
Department: S1 - Ilmu Komunikasi
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Fista, Brigitta Revia Sandy
NIDN0726126602
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Komunikasi masketing (marketing communication), pemasaran digital (digital marketing), media social, content creator, instagram, tiktok.
Subjects: Communication Science
Divisions: Faculty of Communication Science > Communication Science Study Program
Depositing User: Nathaniel Melvern Sucipto
Date Deposited: 12 Jul 2024 05:14
Last Modified: 12 Jul 2024 05:14
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/39970

Actions (login required)

View Item View Item