Pengaruh shopping lifestyle, fashion involvement, dan pre-decision stage terhadap loyalty melalui impulse buying dan post-decision stage pada update boutique di Surabaya

Putra, Nelson (2014) Pengaruh shopping lifestyle, fashion involvement, dan pre-decision stage terhadap loyalty melalui impulse buying dan post-decision stage pada update boutique di Surabaya. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (698kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (175kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (306kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (363kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (458kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (170kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Kecenderungan pola belanja yang juga terjadi saat ini adalah kaitannya dengan motivasi konsumen dalam melakukan kegiatan belanja. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh : (1) variabel Shopping lifestyle terhadap Impulse buying; (2) variabel Fashion involvement terhadap Impulse buying; (3) variabel Pre-decision Stage terhadap Impulse buying; (4) variabel Impulse buying terhadap Post-decision Stage; (5) variabel Post-decision Stage terhadap Shopping Loyalty pada konsumen Update Boutique Surabaya. Jenis penelitian dalam penelitian ini adalah eksplanatori dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian adalah seluruh pengunjung Update Boutique Surabaya yang berdomisili di Surabaya sedangkan sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah pelanggan yang sudah pernah membeli di Update Boutique Surabaya > 3 kali, berdomisili di Surabaya, berusia > 17 tahun, dan membeli atas kehendak sendiri sebanyak 125 orang. Sampel diambil dengan menggunakan teknik Judgmental Sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah SEM (Structural Equation Modeling) dengan menggunakan program AMOS (Analysis of Moment Strucures). Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa shopping lifestyle memiliki pengaruh terhadap impulse buying, fashion involvement tidak memiliki pengaruh terhadap impulse buying, pre-decision stage memiliki pengaruh terhadap impulse buying, impulse buying memiliki pengaruh terhadap post-decision stage, demikian juga variabel post-decision stage yang memiliki pengaruh terhadap shopping loyalty.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Graduate School" not defined]
Uncontrolled Keywords: Shopping lifestyle, fashion involvement, pre-decision stage, post-decision stage, impulse buying, shopping loyalty.
Subjects: Business > Strategic Management
Divisions: Graduate School > Master Program in Management
Depositing User: Thomas Aryanatan Lena
Date Deposited: 02 Mar 2016 07:58
Last Modified: 02 Mar 2016 07:58
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/6218

Actions (login required)

View Item View Item