Representasi homoseksual kulit hitam pada video klip musik clean bandit (feat. Zara larsson) “Symphony”

Kurniadi, Erzha Angelo Lucky (2024) Representasi homoseksual kulit hitam pada video klip musik clean bandit (feat. Zara larsson) “Symphony”. Undergraduate thesis, Widya Mandala Surabaya Catholic University.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
erzha_ABSTRAKrev.pdf

Download (696kB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB I.pdf

Download (184kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (177kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (130kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (427kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
ERZHA_BAB V SKRIPSI REV1.pdf

Download (115kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana penggambaran homoseksual di dalam media khususnya video musik. Peneliti memiliki fokus yaitu bagaimana homoseksual berkulit hitam digambarkan di dalam video musik Clean Bandit yang berkolaborasi dengan Zarra Larson – Symphony. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif dengan teori yang digunakan adalah semiotika milik Charles Sandres Pierce. Peneliti akan melakukan analisis terhadap tanda yang disampaikan secara verbal atapun non verbal terhadap beberapa scene. Hasil dari penelitian ini akan memberi informasi tentang bagaimana homoseksual kulit hitam digambarkan dalam video musik Clean bandit feat. Zarra Larsson – “Symphony”.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Ilmu Komunikasi
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Yuliastuti, Maria
NIDN0707078607
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Krisdinanto, Nanang
NIDN0726126602
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Homoseksual, LGBT, Black LGBT, video musik, semiotika
Subjects: Communication Science
Divisions: Faculty of Communication Science > Communication Science Study Program
Depositing User: Erzha Angelo Lucky Kurniadi
Date Deposited: 01 Mar 2024 02:16
Last Modified: 01 Mar 2024 02:16
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/39124

Actions (login required)

View Item View Item