Interaktivitas komentar mengenai konten “Dialog Kebangsaan UGM” pada akun Tiktok Bacapres 2024 @ganjarpranowo

Sedyawati, Bernadeta Hana (2024) Interaktivitas komentar mengenai konten “Dialog Kebangsaan UGM” pada akun Tiktok Bacapres 2024 @ganjarpranowo. Undergraduate thesis, Widya Mandala Surabaya Catholic University.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (606kB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (250kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (22kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (164kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Pemilu 2024 menyebabkan banyaknya politisi yang mulai memasuki media sosial. Hal ini dikarenakan meningkatnya penggunaan media sosial bagi generasi Z yang juga merupakan demografi yang terbesar untuk menjadi pemilih dalam pemilu mendatang. Dalam menyuarakan gagasannya, bakal calon presiden menghadiri acara berupa kampanye melalui kampus-kampus dan yang pertama menyelenggarakan adalah UGM. Acara ini bertajuk Dialog Kebangsaan UGM bekerjasama dengan Narasi. Rekaman dari acara ini diunggah melalui akun media sosial Tiktok. Penelitian ini akan mengungkap bagaimana dinamika interaktivitas komentar yang dilakukan oleh pengguna Tiktok dalam menanggapi konten Dialog Kebangsaan UGM pada akun Tiktok @ganjarpranowo. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode netnografi/ Teknik pengumpulan data yang dilakukan peneliti ialah dengan mengumpulkan seluruh komentar pada konten Dialog Kebangsaan UGM. Hal ini untuk menunjukkan adanya interaktivitas di dalam kolom komentar konten tersebut, serta melakukan wawancara mendalam dengan informan yang berkomentar di thread kolom komentar tersebut, dan membuat analisa dari data-data tersebut. Adanya Political branding Ganjar Pranowo ditampilkan melalui konten Dialog Kebangsaan UGM melalui akun Tiktok @ganjarpranowo sehingga memengaruhi interaktivitas berupa komentar dimana bentuk reaksi pengguna Tiktok memaknai konten tersebut berupa negative & positive campaign.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Ilmu Komunikasi
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Krisdinanto, Nanang
NIDN0726126602
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Nugraheni, Yuli
NIDN0630077303
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Netnografi, interaktivitas, Ganjar Pranowo, tiktok, political branding.
Subjects: Communication Science
Divisions: Faculty of Communication Science > Communication Science Study Program
Depositing User: Bernadeta Hana Sedyawati
Date Deposited: 20 Feb 2024 04:25
Last Modified: 20 Feb 2024 04:25
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/38329

Actions (login required)

View Item View Item