Manajemen event pada divisi community associate IDN Media (Yummy)

Elvira, Anastasya Bella (2024) Manajemen event pada divisi community associate IDN Media (Yummy). Project Report (PKL, PKIPP, Magang D3, Praktik Kerja Profesi Apoteker, Profesi Guru, Profesi Ners dan Profesi Insiyur). Faculty of Communication Science, Surabaya. (Submitted)

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (894kB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (134kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf

Download (209kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf

Download (408kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf

Download (111kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (477kB)

Abstract

Community relatition (community associate) adalah partisipasi dari lembaga yang terencana, aktif dan terus menerus dengan masyarakat, dalam rangka memelihara dan meningkatkan lingkungannya untuk memperoleh keuntungan bagi lembaga maupun bagi komunitas. Yummy sendiri adalah perusahaan dibawah naungan IDN Media yang bergerak dibidang kuliner dimana menjadi platform yang mengadakan acara seputar kuliner untuk Sobat Yummy, resep ataupun mengupload resep, dan segala yang berhubungan dengan kuliner. Manajemen Event aktivitas yang dibutuhkan untuk mencapai tujuan suatu acara tertentu dimana ini menjadi salah satu cara untuk mendekatkan diri antara Community associate dengan Sobat Yummy yang ada. Dalam merancanakan suatu acara pastinya akan ada berbagai hal yang perlu disiapkan dari sebelum acara, h-h, hingga setelah acara agar tujuan dapat tercapai. Manajemen event sendiri memiliki 5 tahapan, yaitu research, design, planning, coordinating, dan evaluation

Item Type: Monograph (Project Report (PKL, PKIPP, Magang D3, Praktik Kerja Profesi Apoteker, Profesi Guru, Profesi Ners dan Profesi Insiyur))
Department: S1 - Ilmu Komunikasi
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Purnama, Finsensius Yuli
NIDN0719078401
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Community associate, manajemen event, aktifitas community associate.
Subjects: Communication Science
Divisions: Faculty of Communication Science > Communication Science Study Program
Depositing User: Anastasya Bella Elvira
Date Deposited: 17 Jan 2024 01:47
Last Modified: 18 Jan 2024 00:19
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/38021

Actions (login required)

View Item View Item