Pengaruh mekanisme corporate governance dan leverage terhadap kinerja keuangan perusahaan

Lining, Ernalia (2021) Pengaruh mekanisme corporate governance dan leverage terhadap kinerja keuangan perusahaan. Undergraduate thesis, Widya Mandala Surabaya Catholic University.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (632kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
Bab 1.pdf

Download (178kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (386kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (445kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (393kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (286kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (602kB)

Abstract

Kinerja perusahaan merupakan hal penting bagi perusahaan untuk kelangsungan kegiatan operasionalnya. Untuk mengevaluasi dan mengetahui kondisi perusahaan dalam keadaan baik atau buruk dapat dilihat dari kinerja keuangan perusahaan. Desain penelitian yang digunakan berupa penelitian kuantitatif dengan pengujian hipotesis. Jenis data yang digunakan adalah data kuantitatif berupa laporan tahunan. Objek penelitian adalah perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2015-2018. Metode pengumpulan data adalah dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komisaris independen, komite audit dan leverage berpengaruh negatif terhadap kinerja keuangan perusahaan. Komisaris independen yang kurang memiliki sikap kepemimpinan dan tidak bisa melaksanakan tugas dengan baik membuat kinerja keuangan perusahaan tidak mengalami peningkatan. Komite audit yang masih bergantung pada kinerja dewan komisaris perusahaan dimana komite audit masih berada dalam pengawasan dan pengendalian dewan komisaris akan membuat kinerja keuangan perusahaan tidak mengalami peningkatan. Ketika leverage perusahaan mengalami peningkatan, maka bunga yang harus dibayarkan oleh perusahaan semakin tinggi karena perusahaan terlalu banyak melakukan pendanaan melalui hutang sehingga kinerja keuangan perusahaan semakin menurun.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Akuntansi
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Nugraheni, Bernadetta Diana
NIDN07233087001
bernadetta@ukwms.ac.id
Uncontrolled Keywords: Kinerja keuangan perusahaan, komisaris independen, komite audit,leverage.
Subjects: Business > Accounting
Business
Divisions: Faculty of Business > Accounting Undergraduate Study Program
Depositing User: Ernalia Lining
Date Deposited: 03 Feb 2021 03:17
Last Modified: 03 Feb 2021 03:17
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/24899

Actions (login required)

View Item View Item