Prarencana pabrik clumping sand composite (CSC) dari tongkol jagung kapasitas produksi 18.674 ton/tahun

Valerina, Lintang Elsa and Seran, Stevani Noviyanti (2020) Prarencana pabrik clumping sand composite (CSC) dari tongkol jagung kapasitas produksi 18.674 ton/tahun. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (701kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (362kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (212kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (133kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (542kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 6] Text (BAB 6)
BAB 6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (598kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 7] Text (BAB 7)
BAB 7.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 8] Text (BAB 8)
BAB 8.pdf
Restricted to Registered users only

Download (199kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 9] Text (BAB 9)
BAB 9.pdf
Restricted to Registered users only

Download (12kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 10] Text (BAB 10)
BAB 10.pdf
Restricted to Registered users only

Download (198kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 11] Text (BAB 11)
BAB 11.pdf
Restricted to Registered users only

Download (403kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 12]
Preview
Text (BAB 12)
BAB 12.pdf

Download (113kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

Clumping Sand Composite (CSC) dari limbah tongkol jagung ini dibuat dengan tujuan untuk mengurangi penggunaan bentonite sebagai bahan baku pembuatan pasir gumpal yang berdampak negatif bagi lingkungan serta hewan peliharaan. Oleh karena itu, penambahan komposit alami menjadi solusi alternatif untuk mengurangi dampak negatif dari penggunaan bentonit. Salah satu komposit alami yang dapat dimanfaatkan adalah tongkol jagung. Meningkatnya produksi jagung di Indonesia mengakibatkan tingginya limbah tongkol jagung yang dihasilkan. Penggunann tongkol jagung sebagai komposit dalam pembuatan pasir gumpal, diharapkan memiliki daya serap yang tinggi, aman untuk hewan peliharaan, dan mudah di degradasi oleh lingkungan. Pada pra rencana pabrik CSC ini, proses produksi dibagi menjadi tiga tahapan utama, yakni: tahap delignifikasi untuk menghilangkan kandungan lignin pada tongkol jagung, tahap aktivasi bentonite secara termal menggunakan panas, dan pencampuran bahan pembuat CSC serta pencetakan produk dalam bentuk pelet. Pemilihan proses diatas dilakukan dengan mempertimbangkan daya kerja alat dan limbah yang dihasilkan dari proses produksi CSC ini. Pra rencana pabrik Clumping Sand Composite (CSC) dari limbah tongkol jagung ini memiliki rincian sebagai berikut: Bahan Baku : Limbah tongkol jagung Kapasitas Produksi : 18.674 ton/tahun Utilitas : Air = 3.566,99 m3/hari : Listrik = 1.487,6111 kW/hari Jumlah Tenaga Kerja : 107 orang Lokasi Pabrik : Kabupaten Gresik, Provinsi Jawa Timur Analisa Ekonomi Rate of Return (ROR) sebelum pajak = 17% Rate of Return (ROR) setelah pajak = 12% Pay Out Time (POT) sebelum pajak = 4 tahun 9 bulan dan 4 hari Pay Out Time (POT) setelah pajak = 6 tahun 1 bulan dan 9 hari Break Even Point (BEP) = 47,52% Kelayakan pabrik CSC dari limbah tongkol jagung dapat ditinjau dari segi proses, peralatan, lokasi, dan ekonomi. Berdasarkan dari segi ekonomi, dimana nilai ROR setelah pajak adalah 12% ini menyatakan bahwa nilai ROR lebih besar dari bunga bank yang diberikan yakni 10%. Sehingga keuntungan pabrik lebih besar dari bunga pinjaman yang harus dibayarkan kepada bank.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Teknik Kimia
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Santoso, Shella Permatasari
NIDN0709119004
shella@ukwms.ac.id
Thesis advisor
Yuliana, Maria
NIDN0706078605
mariayuliana@ukwms.ac.id
Subjects: Engineering
Engineering > Chemical Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Chemical Engineering Study Program
Depositing User: Users 8572 not found.
Date Deposited: 28 Jul 2020 02:48
Last Modified: 28 Jul 2020 02:48
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/22507

Actions (login required)

View Item View Item