Pengaruh pH dan konsentrasi gum arabik terhadap beberapa sifat fisik, kimia, dan organoleptik sirsak instant

Jossy, . (2000) Pengaruh pH dan konsentrasi gum arabik terhadap beberapa sifat fisik, kimia, dan organoleptik sirsak instant. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
Abstrak.pdf

Download (198kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
Bab 1.pdf

Download (75kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (230kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (150kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (401kB)
[thumbnail of BAB 6]
Preview
Text (BAB 6)
Bab 6.pdf

Download (128kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (225kB)

Abstract

Sirsak instant merupakan salah satu produk olahan sirsak berbentuk bubuk dengan kadar air 2-4%. Produk ini disukai konsumen karena mempunyai masa simpan yang lama, mudah dikemas, serta mudah dan praktis dalam penggunaannya. Secara garis besar, proses pembuatan sirsak instant meliputi sortasi, pencucian, pengupasan, penghilangan biji, blanching, penghancuran, penyaringan, pengocokan foaming agent dan penambahan bahan pengisi, dan pengeringan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan kombinasi pH dan konsentrasi gum arabik yang tepat untuk mendapatkan beberapa sifat fisik, kimia, dan organoleptik sirsak instant sesuai dengan yang diinginkan. Rancangan penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Kelompok yang disusun secara faktorial dengan menggunakan 2 faktor dan 3 kali ulangan. Faktor I adalah pH yaitu 5,0±0,05; 5,5±0,05; 6,0±0,05 dan faktor II adalah konsentrasi gum arabik yaitu 10% (b/b), 12,5% (b/b), 15% (b/b). Berdasarkan hasil pembobotan, sirsak instant dengan perlakuan pH 5,0±0,05 dengan konsentrasi gum arabik 15% merupakan kualitas terbaik, yang memiliki kadar air 10,38%: kadar vitamin C 4,95 mg; kecepatan rehidrasi 25,67 detik; skor warna 6,97 (menyukai) serta skor rasa 6,3 (agak menyukai) pada skala range 1-9.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Agricultural Technology" not defined]
Subjects: Agriculture and Food Technology
Divisions: Faculty of Agricultural Technology > Food Technology Study Program
Depositing User: Users 14 not found.
Date Deposited: 28 Oct 2016 07:20
Last Modified: 28 Oct 2016 07:20
URI: https://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/2044

Actions (login required)

View Item View Item