Pengaruh antara customer satisfaction dan customer trust terhadap customer loyalty dengan customer commitment sebagai mediasi pada produk Pepsodent di Surabaya dan sekitarnya

Taurisa, Madeline (2017) Pengaruh antara customer satisfaction dan customer trust terhadap customer loyalty dengan customer commitment sebagai mediasi pada produk Pepsodent di Surabaya dan sekitarnya. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (468kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (141kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (262kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (145kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (366kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (184kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (656kB)

Abstract

Dalam era globalisasi saat ini yang melibatkan dunia marketing dalam kasus Customer satisfaction, customer trust, customer loyalty hingga sampai pada tahap customer commitment. Tidak menutup kemungkinan bahwa beberapa produk terus dikembangkan oleh perusahaan untuk membuat kesan bahwa produk tersebut layak dan perlu dikembangkan dari waktu ke waktu demi memperoleh kepuasan konsumen, kepercayaan konsumen, komitmen konsumen hingga sampai pada tahap loyalitas konsumen pada produk tersebut. Tujuan penelitian ini Untuk menganalisis pengaruh antara customer satisfaction dan customer trust terhadap customer loyalty dengan customer commitment sebagai mediasi pada produk Pepsodent di Surabaya dan sekitarnya. Penelitian ini menggunakan desain penelitian kausal. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini berbentuk kuantitatif. Populasi yang digunakan adalah konsumen Pepsodent di Surabaya. Sampel penelitian diambil dari sebagian konsumen Pepsodent di Surabaya. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah teknik purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis penelitian ini adalah Structural Equation Model (SEM). Berdasarkan hasil analisis hipotesis awal yang dibuat bahwa Customer satisfaction berpengaruh positif terhadap customer trust, Customer satisfaction berpengaruh positif terhadap customer commitment, Customer satisfaction berpengaruh positif terhadap customer loyalty, Customer trust berpengaruh positif terhadap customer commitment, Customer trust berpengaruh positif terhadap customer loyalty, Customer commitment berpengaruh positif terhadap customer loyalty, Customer satisfaction berpengaruh positif terhadap customer loyalty melalui customer commitment, dan Customer trust berpengaruh positif terhadap customer loyalty melalui customer commitment terbukti kebenarannya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Uncontrolled Keywords: Customer Satisfaction, Customer Trust, Customer Commitment, Customer Loyalty
Subjects: Business > Management
Divisions: Faculty of Business > Management Undergraduate Study Program
Depositing User: Users 3931 not found.
Date Deposited: 09 Feb 2017 03:13
Last Modified: 09 Feb 2017 03:13
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/9924

Actions (login required)

View Item View Item