Faktor kunci yang mempengaruhi perilaku belanja konsumen di Erafone Tunjungan Plaza Surabaya

Putra, Manjaya (2017) Faktor kunci yang mempengaruhi perilaku belanja konsumen di Erafone Tunjungan Plaza Surabaya. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (107kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (381kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (51kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (89kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (27kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (195kB)

Abstract

Saat ini masyarakat sangat butuh informasi, baik dari berbagai sumber seperti media elektronik dan media cetak, sekarang ini pengguna smartphone sangat banyak karena perangkat ini sangat mudah digunakan dan dibawa kemana-mana untuk mengakses informasi, semakin banyaknya pengguna semakin banyak pula toko-toko handphone yang bermunculan salah satunya adalah Erafone. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku belanja konsumen di Erafone Tunjungan Plaza Surabaya. Variabel yang dianalisis dalam penelitian ini adalah Employee Nature, Merchandise Display, Store Atmospheric, Store Opening, Employee Merchandise Knowledge, Store Cleanliness, Store Checkout Time, Reference Groups, Family, Role and Status, Age, Profession, Education dan Income. Penelitian ini menggunakan populasi seluruh orang yang pernah berbelanja di Erafone Tunjungan Plaza Surabaya dan diambil sampel sebanyak 100 responden, selanjutnya pengambilan data melalui proses penyebaran kuesioner. Objek penelitian ini adalah konsumen toko Erafone di Tunjungan Plaza Surabaya, dengan menggunakan metode purposive sampling. Analisis Faktor Eksploratori digunakan dalam menganalisis data. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan, menunjukkan bahwa terdapat 4 (Empat) faktor baru berdasarkan nilai eigen lebih dari 1 yaitu faktor 1 (Shopping Experience) terdiri dari Employee Nature, Store Cleanliness, Employee Knowledge, Merchandise Display, dan Store Checkout Time. Faktor 2 (Purchase Booster) terdiri dari Reference Group, Family, Role and Status, dan Store Atmosphere. Faktor 3 (Pekerjaan)terdiri dari Income dan Profession. Faktor 4 (Kesesuaian Pelayanan Toko) terdiri dari Age, Store opening dan Education.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Uncontrolled Keywords: Perilaku Belanja Konsumen, Employee Nature, Merchandise Display, Store Atmospheric, Store Opening, Employee Merchandise Knowledge, Store Cleanliness, Store Checkout Time, Reference Groups, Family, Role and Status, Age, Profession, Education dan Income
Subjects: Business > Management
Divisions: Faculty of Business > Management Undergraduate Study Program
Depositing User: Users 3870 not found.
Date Deposited: 06 Feb 2017 02:08
Last Modified: 06 Feb 2017 02:08
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/9847

Actions (login required)

View Item View Item