Pengaruh persepsi dan motivasi konsumen terhadap pembelian sandal Ardiles di Surabaya

Dewi, Ni Putu Liana Shinta (2000) Pengaruh persepsi dan motivasi konsumen terhadap pembelian sandal Ardiles di Surabaya. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (663kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian yang dilakukan berjudul "Pengaruh Persepsi Dan Motivasi Konsumen Terhadap Pembelian Sandal Ardiles Di Surabaya." Pokok permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah ada pengaruh antara persepsi dan motivasi secara serempak terhadap pembelian sandal ardiles dan di antara persepsi dan motivasi manakah yang mempunyai pengaruh dominan terhadap pembelian sandal ardiles. Berdasarkan pokok permasalahan tersebut, maka terdapat dua hipotesis yang menyatakan diduga bahwa ada pengaruh antara persepsi dan motivasi secara serempak terhadap pembelian sandal ardiles, hipotesis kedua diduga bahwa persepsi yang mempunyai pengaruh dominan terhadap pembelian sandal ardiles. Pada hipotesis pertama yang menggunakan uji F untuk mengetahui apakah ada pengaruh antara persepsi dan motivasi secara serempak terhadap pembelian. Berdasarkan hasil perhitungan menunjukkan bahwa F hitung sebesar 157,008 > F tabel sebesar 3,15 artinya bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. Jadi dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh antara persepsi dan motivasi secara serempak terhadap pembelian sandal ardiles. Hipotesis kedua menggunakan korelasi parsial yang berguna untuk mengetahui di antara persepsi dan motivasi manakah yang mempunyai pengaruh dominan terhadap pembelian sandal ardiles. Berdasarkan hasil perhitungan bahwa persepsi memberikan pengaruh sebesar 0,523 (27,35%) dan motivasi memberikan pengaruh sebesar 0,439 (19,27%) terhadap pembelian. Jadi persepsi yang mempunyai pengaruh dominan dibandingkan motivasi terhadap pembelian sandal ardiles.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Subjects: Business > Management
Divisions: Faculty of Business > Management Undergraduate Study Program
Depositing User: Users 3017 not found.
Date Deposited: 11 Nov 2016 07:20
Last Modified: 20 Dec 2016 08:03
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/8043

Actions (login required)

View Item View Item