Pemberdayaan ibu rumah tangga untuk meningkatkan pendapatan keluarga di kecamatan taman, kota madiun

Immanuela, Intan, Purbandari, Theresia and Mujilan, Agustinus (2018) Pemberdayaan ibu rumah tangga untuk meningkatkan pendapatan keluarga di kecamatan taman, kota madiun. Pemberdayaan ibu rumah tangga untuk meningkatkan pendapatan keluarga di kecamatan taman, kota madiun, 2 (2). pp. 7-12. ISSN 2597-7210

[thumbnail of Pemberdayaan ibu rumah tangga untuk meningkatkan pendapatan keluarga di kecamatan taman, kota madiun] Text (Pemberdayaan ibu rumah tangga untuk meningkatkan pendapatan keluarga di kecamatan taman, kota madiun)
Abdimas.pdf

Download (5MB)

Abstract

Kegiatan lptek bagi Masyarakat (lbM) ini adalah memberdayakan ibu-ibu rumah tangga tidak produktff yang berada di Kecamatan Taman, Kota Madiun, yang memiliki hasrat menjadi wirausahawan untuk menopang kebutuhan ekonomi 111mah tangga. lbM ini bertujuan sebagai be1ikut: I). Membantu memberdayakan ibu-ibu 111mah tangga yang tidak mandiri secara ekonomi, khususnya para ibu rumah tangga yang menjadi mitra IbM ini. 2). Membantu menciptakan keterampilan dan kenyamanan dalam kehidupan bennasyarakat melalui wirausaha. 3). Meningkatkan keterampilan berpikir, membaca dan menu/is atau keterampilan lain seperti penggunaan komputer dan internet yang dibutuhkan o/eh wirausahawan da/am hal ini kelompok ibu-ibu rumah tangga yang menjadi mitra IbM. Program lbM ini memiliki target luaran yaitu adanya jasa berupa pe/atihan keterampilan kerajian dari kain flanel, pelatihan menumbuhkembangkan jiwa kewirusahaan, pelatihan akuntansi dan manajemen keuangan, dan pe/atihan manajemen pemasaran. Serta terbentuknya sebuah usaha baru di bidang kerajinan dari kain flanel. Serta adanya metode berupa modul-modul pe/atihan kerajinan dari kain jlanel, kewirusahaan, modul akuntansi dan manajemen keuangan, dun modul pemasaran. Metode pelaksanaan untuk mencapai tujuan pengabdian masyarakat melalui kegiatan lbM ini di/akukan dengan cara diskusi, pelatihan pengenalan kompute1~ internet dan e-commerce, pemberian modul-modul dan pendampingan. Kegiatan lbM ini, diharapkan dapat membantu menopang kebutuhan ekonomi rumah tangga bahkan dapat meningkatan kesejahteraaan masyarakat sekitamya. Dengan kegiatan IbM ini sangat membantu pemberdayaan diri ibu-ibu yang menjadi mitra lbM dalam ha/ pembentukan usaha baru. Dengan demilrian ada peningkatan pendapatan yang diperoleh ibu-ibu mitra lbM ini.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: kerajinan flanel, wirausaba, dan internet
Subjects: Widya Mandala Catholic University on Madiun Campus > Faculty of Business
Divisions: Faculty of Business > PSDKU - Accounting Undergraduate Study Program
Depositing User: F.X. Hadi
Date Deposited: 14 Sep 2022 05:36
Last Modified: 14 Sep 2022 05:36
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/32189

Actions (login required)

View Item View Item