Prosedur audit atas kas pada PT. XY

Nilasari, Santi (2022) Prosedur audit atas kas pada PT. XY. Diploma thesis, Widya Mandala Surabaya Catholic University.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK SANTI325.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
bab1.pdf

Download (227kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
bab2_santi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (321kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (284kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
bab4_santi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (671kB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB5 SANTI325.pdf

Download (192kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Kas merupakan aset yang paling likuid, sehingga rentan untuk digelapkan dan dicuri. Audit atas kas perlu dilaksanakan dengan baik. Tujuan dari penulisan laporan ini adalah untuk menguji prosedur audit atas kas pada PT XY. Pengujian audit atas kas merupakan pengujian pengendalian, pengujian substantif, prosedur analitis dan detil saldo yang bisa dikatakan wajar dan tidak ditemukan salah saji material. Pada pengujian pengendalian penulis menemukan bukti kas keluar yang tidak diotorisasi dengan lengkap dan salah pengklasifikasian akun. Tujuan dilakukan audit adalah untuk memperoleh bukti yang signifikan yang berkaitan dengan transaksi, saldo kas. Berdasarkan hasil pengujian pengendalian, pengujian substantif, prosedur analitis, detil saldo kas pada PT XY dapat dikatakan wajar. Saat melakukan pengujian pengendalian auditor menemukan bukti yang tidak diotorisasi namun jumlahnya tidak material dan salah pengklasifikasian akun. Dalam mengatasi hal tersebut auditor menyarakan kepada PT XY untuk memperbaiki klasifikasi akun agar menjadi wajar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Department: D3 - Akuntansi
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Wardani, Radenrara Puruwita
NIDN0727107805
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kas kecil, pengujian pengendalian, pengujian substantif
Subjects: Business > Accounting Diploma
Divisions: Faculty of Vocational > Accounting Diploma Study Program
Depositing User: Users 11131 not found.
Date Deposited: 06 Jul 2022 03:50
Last Modified: 06 Jul 2022 03:50
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/30618

Actions (login required)

View Item View Item