Proses pengolahan nugget udang “d’Shrimps” dengan kapasitas produksi 15 kg udang segar per hari

Wibisono, David Agus Setiawan, Martalia, Diyan Eka and Santosa, Syllvia Santalova (2021) Proses pengolahan nugget udang “d’Shrimps” dengan kapasitas produksi 15 kg udang segar per hari. Technical Report (Perencanaan Unit Pengolahan Pangan (FTP), Makalah Komprehensif (FTP)). Faculty of Agricultural Technology. (Submitted)

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK - David Wibisono.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB 1 - David Wibisono.pdf

Download (663kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2 - David Wibisono.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3 - David Wibisono.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4 - David Wibisono.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5 - David Wibisono.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 6] Text (BAB 6)
BAB 6 - David Wibisono.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of BAB 7] Text (BAB 7)
BAB 7 - David Wibisono.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB 8] Text (BAB 8)
BAB 8 - David Wibisono.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN - David Wibisono.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Nugget adalah salah satu jenis produk restrukturisasi daging yang digemari oleh banyak orang. Udang dapat dijadikan sebagai bahan baku dalam pembuatan produk nugget. Pemilihan udang sebagai bahan baku produksi nugget didasarkan pada tingginya konsumsi nugget, tingginya produksi perikanan di Indonesia, salah satunya udang, dan belum banyaknya produk nugget udang di pasaran. Unit usaha pengolahan pangan nugget udang “D’Shrimps” oleh “Shrimp’s House” tergolong dalam kelompok UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) dan berlokasi di Jalan Kelasi No. 26, Krembangan Utara, Kecamatan Pabean Cantian, Surabaya. Usaha nugget udang “D’Shrimps” beroperasi dengan kapasitas produksi 15 kg udang segar per hari dan dikerjakan oleh 3 orang tenaga kerja. Nugget udang “D’Shrimps” dijual dalam bentuk beku dan dikemas dengan kemasan thinwall. Harga jual produk nugget udang “D’Shrimps” adalah Rp. 42.000,00 per kemasan (250 g nugget udang per kemasan). Pemasaran produk nugget udang “D’Shrimps” dilakukan melalui media sosial dan mengandalkan strategi pemasaran “dari mulut ke mulut”. Penjualan nugget dilakukan dengan sistem pre-order dan on the spot. Usaha produksi nugget udang “D’Shrimps” layak didirikan dengan ROR {Rate of Return) sesudah pajak 54,86%, POT {Pay Out Time) sesudah pajak 21 bulan 21 hari, dan BEP [Break Even Point) 44,32%.

Item Type: Monograph (Technical Report (Perencanaan Unit Pengolahan Pangan (FTP), Makalah Komprehensif (FTP)))
Department: S1 - Teknologi Pangan
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Utomo, Adrianus Rulianto
NIDN0702126701
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: perencanaan usaha, nugget udang, analisa ekonomi
Subjects: Agriculture and Food Technology
Divisions: Faculty of Agricultural Technology > Food Technology Study Program
Depositing User: Thomas Aryanatan Lena
Date Deposited: 23 Sep 2021 05:11
Last Modified: 23 Sep 2021 05:11
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/26628

Actions (login required)

View Item View Item