Peningkatan Keterampilan Guru BK dalam Memberikan Layanan Pendidikan Seks Terhadap Siswa Melalui Penerapan E-Learning

Rahayu, Dwi Sri, Susilaningsih, Chaterina Yeni and Indrawati, Chatarina Dian (2019) Peningkatan Keterampilan Guru BK dalam Memberikan Layanan Pendidikan Seks Terhadap Siswa Melalui Penerapan E-Learning. In: Prosiding Seminar Nasional Abdimas II 2019, 27 Agustus 2019, Unmuh Yogyakarta.

[thumbnail of Peningkatan Keterampilan Guru BK dalam Memberikan Layanan Pendidikan Seks Terhadap Siswa Melalui Penerapan E-Learning] Text (Peningkatan Keterampilan Guru BK dalam Memberikan Layanan Pendidikan Seks Terhadap Siswa Melalui Penerapan E-Learning)
12p-Peningkatan_keterampilan_guru_.pdf

Download (6MB)
[thumbnail of Peningkatan Keterampilan Guru BK dalam Memberikan Layanan Pendidikan Seks Terhadap Siswa Melalui Penerapan E-Learning_peer_review_] Text (Peningkatan Keterampilan Guru BK dalam Memberikan Layanan Pendidikan Seks Terhadap Siswa Melalui Penerapan E-Learning_peer_review_)
12p-R1&2-Peningkatan_keterampilan_guru_.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Hasil cek similarity] Text (Hasil cek similarity)
Turnitin_Peningkatan Ketrampilan guru BK.pdf

Download (5MB)

Abstract

Pergaulan bebas/free sex semakin meraja lela di kalangan remaja Indonesia. Penyalahgunaan kecanggihan teknologi menjadi pemicu terbesar fenomena ini. Kehadiran smartphone seolah menjadi kebutuhan utama individu di era milenial ini. Kecepatan akses informasi tanpa batas menjadi pupuk bagi perilaku yang mengarah pada free sex. Karena kondisi tersebut, dilaksanakan PKM-S ini dengan tujuan agar pendidikan seks dapat diberikan kepada remaja melalui keterampilan Guru BK dalam memanfaatkan kecanggihan teknologi yang ada, yakni dengan penerapan e-learning dalam memberikan layanan terhadap siswa. Pelaksanaan PKM-S ini meliputi tahap sosialisasi, pelatihan, dan pendampingan. Mitra PKM-S ini adalah SMK St. Bonaventura 1 Madiun. Kegiatan ini memperoleh hasil 1) siswa mulai berani untuk membicarakan kehidupan seksnya dengan guru BK, 2) siswa mengetahui dampak buruk dari perilaku seks bebas, 3) siswa mampu memfilter informasi tentang seks, 4) Guru BK memberikan layanan pendidikan seks berbasis e-learning, 5) peningkatan inovasi layanan BK. Mitra merasa sangat terbantu untuk memberikan pencegahan kepada siswa SMK St. Bonaventura 1 Madiun agar bisa menjauhkan diri dari perilaku seks bebas. Dari PKM-S ini Guru BK memperoleh keterampilan menyusun materi layanan dalam format e-material yang meliputi PPT, PDF, dan film pendek tentang pendidikan seks. bisa disimpulkan bahwa penerapan e-learning membantu kebutuhan mitra dalam memberikan layanan pendidikan seks terhadap siswa.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: e-learning, guru BK, bimbingan dan konseling, pendidikan seks
Subjects: Guidance and Counseling
Divisions: Proceeding
Depositing User: F.X. Hadi
Date Deposited: 26 Aug 2021 03:46
Last Modified: 29 Oct 2023 07:21
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/25997

Actions (login required)

View Item View Item