Pengaruh brand image, e-service quality, efektivitas promosi, terhadap customer satisfaction dan repurchase intention pada pengguna aplikasi Traveloka di Surabaya

Fatimah, Prabawati Putri (2020) Pengaruh brand image, e-service quality, efektivitas promosi, terhadap customer satisfaction dan repurchase intention pada pengguna aplikasi Traveloka di Surabaya. Undergraduate thesis, Widya Mandala Chatolic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (617kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (258kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (338kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (528kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (646kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (146kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (729kB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan pariwisata saat ini semakin pesat, kemajuan teknologi yang membuat kegiatan pariwisata lebih praktis. Dengan di dorong teknologi yang semakin maju, kini membuat semua usaha beralih yang semula offline menjadi online. Traveloka merupakan salah satu perusahaan jasa pemesanan tiket yang menggunakan teknologi dan jaringan internet, aplikasi penyedia jasa tiket online lainnya juga semakin banyak bermunculan. Oleh karena itu, untuk memenangkan persaingan di industri pariwisata, maka banyak perusahaan jasa tiket online berlomba-lomba untuk memuaskan pelanggan agar mau memberi produknya. Kepuasan pelanggan dapat dicapai dengan banyak cara, diantaranya adalah dengan, memiliki citra yang baik terhadap konsumen, memberikan layanan elektronik service yang berkualitas, serta menyampaikan promosi dengan jelas dan menawarkan promo secara besar-besaran. Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah brand image, kualitas e-service, efektivitas promosi, dan customer satisfaction dapat mempengaruhi repurchase intention. Objek penelitian ini adalah pengguna aplikasi Traveloka di Surabaya. Sampel penelitian yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 150 sampel. Teknik analisis data yang digunakan adalah menggunakan SEM dengan software LISREL. Data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dengan menyebarkan kuesioner pada pengguna aplikasi Traveloka di Surabaya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa brand image, kualitas e-service, dan efektivitas promosi berpengaruh secara langsung terhadap customer satisfaction dan repurchase intention yang berarti bahwa dengan memiliki citra yang baik, memberikan elektronik service yang berkualitas, promosi yang disampaikan jelas dapat membuat konsumen merasa puas dan cenderung melakukan pembelian ulang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: S1 - Manajemen
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDN / NIDK
Email
Thesis advisor
Muljani, Ninuk
NIDN0717095906
ninuk@ukwms.ac.id
Thesis advisor
Mia, Maria
NIDN0726016901
ibbg100@gmail.com
Uncontrolled Keywords: Brand image, e-service quality, efektivitas promosi, customer satisfaction, repurchase intention
Subjects: Business > Management
Divisions: Faculty of Business > Management Undergraduate Study Program
Depositing User: Prabawati Putri Fatimah
Date Deposited: 04 Aug 2020 06:43
Last Modified: 04 Aug 2020 06:43
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/22941

Actions (login required)

View Item View Item