Perbandingan kinetika reaksi peruraian asam o-(4-klorobenzoil)salisilat dengan asam o-asetilsalisilat dengan metode kolorimetri

Zebua, Arisman Marcelinus (2010) Perbandingan kinetika reaksi peruraian asam o-(4-klorobenzoil)salisilat dengan asam o-asetilsalisilat dengan metode kolorimetri. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (255kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (68kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (250kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (154kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (282kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (136kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan stabilitas Asam o-(4-klorobenzoil)salisilat dengan Asam o-asetilsalisilat. Asam o-(4-klorobenzoil)salisilat sebagai senyawa baru turunan salisilat mempunyai potensi yang besar untuk dikembangkan lebih lanjut, karena mempunyai beberapa kelebihan dari Asam o-asetilsalisilat sebagai senyawa prototipe obat golongan AINS. Pengujian stabilitas ditentukan dengan mempelajari kinetika reaksi peruraian senyawa, kemudian dibandingkan parameter fisika-kimia senyawa, yakni konstanta laju peruraian (k), waktu paruh (t1/2), dan batas umur simpan (t90). Pengujian dilakukan dengan penambahan pereaksi warna FeCl3 dan diamati pada waktu yang berbada dalam dapar phosphat pH 6 dengan suhu 80 0C. Analisa kuantitatifnya dilakukan dengan metode kolorimetri. Hasilnya menunjukkan bahwa nilai konstanta laju reaksi Asam o-(4-klorobenzoil)salisilat sebesar 0,0071 /menit dan Asam o-asetilsalisilat sebesar 0,0125 /menit. Analisa data secara statistik dengan uji t dua sampel bebas menunjukkan perbedaan yang signifikan (P < 0.05), yang artinya Asam o-(4-klorobenzoil)salisilat lebih stabil dari Asam o-asetilsalisilat

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Pharmacy" not defined]
Uncontrolled Keywords: Asam o-(4-klorobenzoil)salisilat, Asam o-asetilsalisilat, kolorimetri, kineika reaksi, stabilitas.
Subjects: Pharmacy
Divisions: Faculty of Pharmacy > Pharmacy Study Program
Depositing User: Vincentius Widya Iswara
Date Deposited: 23 Apr 2015 01:48
Last Modified: 23 Apr 2015 01:48
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/2166

Actions (login required)

View Item View Item