Pengaruh experiential marketing terhadap repurchase intention melalui experiential value pada konsumen restoran pasa rame di Surabaya

Yanto, Beatrice Tan (2018) Pengaruh experiential marketing terhadap repurchase intention melalui experiential value pada konsumen restoran pasa rame di Surabaya. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (804kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (421kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (452kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (690kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (903kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (268kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Persaingan saat ini sangatlah ketat, dimana banyak bermunculan restoran, cafe, dan food court sehingga persaingan muncul dari sisi pemasar dan juga konsumen. Konsumen sekarang ini lebih cenderung cepat bosan sehingga mereka akan menggunakan segala fasilitas yang ada seperti teknologi informasi untuk mendapatkan informasi tentang apa yang ingin dicarinya. Pemasar harus memiliki strategi yang positif yaitu berupa experiential marketing dalam menciptakan pengalaman yang baik bagi konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh experiential marketing terhadap repurchase intention melalui experiential value pada Pasa Rame di Surabaya. Sampel responden yang digunakan adalah 200 responden yang pernah menjadi konsumen Restoran Pasa Rame di Surabaya. Pengambilan sampel responden menggunakan non probability sampling dengan cara sampling purposive. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah Structural Equation Modelling dengan menggunakan program Lisrel. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa experiential marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap experiential value, experiential marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap repurchase intention, experiential value berpengaruh positif dan signifikan terhadap repurchase intention dan experiential marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap repurchase intention melalui experiential value pada konsumen Restoran Pasa Rame di Surabaya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Uncontrolled Keywords: Experiential marketing, experiential value, repurchase intenion
Subjects: Business
Business > Management
Divisions: Faculty of Business > Management Undergraduate Study Program
Depositing User: Users 6548 not found.
Date Deposited: 29 Jan 2019 08:25
Last Modified: 29 Jan 2019 08:25
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/17417

Actions (login required)

View Item View Item