Penerimaan penonton mengenai penggambaran feminisme dalam film Hidden Figures (2016)

Wijaya, Thalia Novalyn (2018) Penerimaan penonton mengenai penggambaran feminisme dalam film Hidden Figures (2016). Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (555kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I.pdf

Download (607kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (493kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (309kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (983kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB V.pdf

Download (278kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (450kB) | Request a copy

Abstract

Fokus dari penelitian ini untuk mengetahui bentuk penerimaan penonton mengenai penggambaran feminisme dalam film Hidden Figure (2016). Film ini mengisahkan tentang perjuangan perempuan yang ingin menyuarakan suara perempuan, bahwa perempuan memiliki peran yang sama dengan laki-laki. Bentuk perjuangan yang dilakukan oleh ketiga perempuan ini berbeda-beda. Mary berjuang untuk menunjukkan bahwa dirinya mampu bekerja sebagai seorang insinyur, Katherine berjuang dengan menjadi seorang pemimpin tim di task group dan Dorothy berjuang menjadi supervisior perempuan pertama yang mampu mengoperasikan mesin IBM. Usaha-usaha yang dilakukan oleh ketiga perempuan ini, dikenal dengan feminisme. Feminisme merupakan gerakan transformasi para perempuan, di mana gerakan ini tumbuh untuk merubah struktur yang ada karena dianggap telah mengakibatkan ketidakadilan terhadap kaum perempuan. Yang mana gerakan Feminisme ini ditunjukkan dari berbagai macam scene yang ada pada film Hidden Figure, dan melalui scene-scene ini menimbulkan respon dari penonton. Di mana respon di anggap sebagai bentuk penerimaan penonton terhadap film tersebut. Oleh karena itu, metode yang digunakan dalam melihat respon-respon yang diberikan oleh penonton dengan Reception Analysis. Dalam metode Reception Analysis, penonton dibagi menjadi tiga kelompok penggolongan, yaitu dominant-hegemonic, negotiated, dan oppositional. Informan digolongkan ke dalam ketiga kelompok ini, tentang penerimaan mereka mengenai penggambaran feminisme dalam film Hidden Figure. Masing-masing dari penerimaan informan ini, dipengaruhi oleh latar belakang yang mereka miliki. Namun, latar belakang yang paling memberi pengaruh adalah profesi, pendidikan dan etnis yang dimiliki.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Communication Science" not defined]
Uncontrolled Keywords: Penerimaan, Penggambaran, Feminisme, film Hidden Figure, Reception Analysis.
Subjects: Communication Science
Divisions: Faculty of Communication Science > Communication Science Study Program
Depositing User: Users 5474 not found.
Date Deposited: 08 May 2018 06:27
Last Modified: 09 May 2018 03:14
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/14575

Actions (login required)

View Item View Item