Pengaruh karakteristik eskekutif, koneksi politik, dan leverage terhadap tax avoidance

Setyawan, Hulda Puteri (2018) Pengaruh karakteristik eskekutif, koneksi politik, dan leverage terhadap tax avoidance. Undergraduate thesis, Widya Mandala Catholic University Surabaya.

[thumbnail of ABSTRAK]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (391kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (109kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (268kB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (92kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (153kB)
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (79kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (82kB)

Abstract

Perbedaan kepentingan antara perusahaan dengan pemerintah atas pajak mendorong perusahaan untuk melakukan tax avoidance. Bagi perusahaan, pajak yang dikenakan terhadap penghasilan yang diterima diperoleh akan menjadi biaya operasi atau beban dalam menjalankan usaha dan akan mengurangi laba bersih setelah pajak, sehingga perusahaan akan cenderung berusaha meminimalkan beban tersebut untuk meningkatkan laba dengan melakukan perencanaan pajak atau yang sering disebut dengan tax avoidance. Dalam praktiknya, tax avoidance yang dilakukan oleh perusahaan dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor, seperti karakteristik eksekutif, koneksi politik, dan leverage Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh karakteristik eksekutif, koneksi politik, dan leverage terhadap aktivitas tax avoidance perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI periode 2014-2016. Hasil peneltian ini menunjukkan bahwa karakter eksekutif berpengaruh negatif secara signifikan terhadap tax avoidance, koneksi politik tidak berpengaruh secara signifikan terhadap tax avoidance, sedangkan leverage berpengaruh negatif secara signifikan terhadap tax avoidance.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Department: ["eprint_fieldopt_department_Faculty of Business" not defined]
Uncontrolled Keywords: Tax avoidance, karakteristik eksekutif, koneksi politik, leverage
Subjects: Business > Accounting
Business
Divisions: Faculty of Business > Accounting Undergraduate Study Program
Depositing User: Users 5314 not found.
Date Deposited: 31 Jan 2018 03:33
Last Modified: 31 Jan 2018 03:33
URI: http://repository.ukwms.ac.id/id/eprint/13818

Actions (login required)

View Item View Item